Aplikasi Pintar Untuk Belajar Dengan Buku Sekolah Digital yang Menambah wawasan
Aplikasi pintar untuk belajar dengan buku sekolah digital yang menambah wawasan. Memiliki smartphone android, jangan hanya digunakan untuk bersosial media, tapi juga dimanfaatkan untuk mencari wawasan melalui berbagai macam aplikasi canggih, yang mana diantara aplikasi cerdas tersedia Play store.
Bermacam-macam aplikasi android yang menambah wawasan tersedia. Apalagi bagi pelajar, sudah sepatutnya memiliki aplikasi pintar untuk belajar dan aplikasi buku sekolah digital sebagai penunjang menambah wawasan belajar.
Bagi anda yang membutuhkan aplikasi pintar untuk belajar atau aplikasi buku sekolah digital, kali ini kita akan mengulas beberapa aplikasi canggih android atau aplikasi cerdas pendidikan yang digunakan untuk belajar berbagai mata pelajaran, terutama untuk anak sekolah.
Namun tak ada juga salahnya bagi anda bukan pelajar yang ingin mengetahui aplikasi android yang menambah wawasan ini. Apa saja nama-nama aplikasi pintar untuk belajar tersebut. ikuti ulasannya berikut ini.
Tujuh Aplikasi Pintar Untuk Belajar dengan buku sekolah digital yang menambah wawasan
Dari pada mengeluarkan biaya untuk kursus. Manfaatkan teknologi digital smartphone Android yang dimiliki untuk memenuhi kebutuhan pendidikan disekolah dengan mengunakan beberpa aplikasi pelajaran sekolah atau aplikasi pintar belajar. Dibawah ini beberapa aplikasi android yang menambah wawasan atau aplikasi buku sekolah digital jika ingin melihat tinggal mengklik tautan masing-masing aplikasi.
1. Buku Sekolah Digital
Aplikasi Buku Sekolah Digital merupakan aplikasi pintar untuk belajar yang berisi lebih dari 2000 BSE (Buku Sekolah Elektronik) yang menjadi program dari Departemen Pendidikan Nasional Indonesia.
Tujuan dari diadakannya program BSE ini merupakan wujud perhatian pemerintah dalam usaha memeratakan pendidikan di Indonesia dengan menyediakan buku pelajaran berstandard nasional dari tingkat SD, SMP, SMA, dan SMK.
Aplikasi BSD memiliki koleksi terlengkap buku-buku Kurikulum 2013, mulai dari SD, SMP, SMA hingga SMK. Koleksi buku pelajaran KTSP 2006 juga tersedia dan bisa diunduh melalu google plya store. Semua buku tersebut bebas untuk diunduh secara gratis.
Semua hak cipta buku yang terdapat pada BSE sudah dibeli hak ciptanya oleh pihak Departemen Pendidikan Nasional dengan tujuan untuk membantu program pemerintah dalam rangka menyebarkan buku pelajaran sekolah secara gratis kepada 50 juta siswa dan 3 juta guru di seluruh Indonesia. bagai pelajar yang membutuhkan buku-buku pelajaran dalam bentuk digital, miliki aplikasi buku sekolah pintar
2. Soal Ujian SD
Soal Ujian SD adalah sebuah aplikasi pendidikan yang berisi kumpulan soal-soal anak sekolah dasar. Dengan aplikasi buku sekolah digital ini siswa dapat berlatih mengerjakan soal-soal baik untuk persiapan ujian sekolah maupun ujian nasional atau UNAS.
Aplikasi soal ujian SD ini dilengkapi dengan permainan interaktif yang menarik sehingga anak-anak dapat belajar dengan cara yang menyenangkan. Semua soal telah dibuat oleh Tim Relawan Guru SD di Solite Kids yang di sesuaikan dengan kurikulum yang ada di BSE (Buku Sekolah Elektronik) dari Kemendikbud.
Dalam aplikasi soal ujian SD tersedia soal-soal ujian untuk Siswa SD Kelas 1, Kelas 2, Kelas 3, Kelas 4, Kelas 5 hingga Kelas 6. Sangat cocok bagi anak-anak memiliki aplikasi android yang menambah wawasan untuk persiapan UNAS.
3. Rangkuman Fisika SMP
Setelah Aplikasi pintar untuk belajar SD, Selanjutanya kejenjang SMP dengan aplikasi canggih pelajaran sekolah, yaitu, Aplikasi Rangkuman Fisika SMP, aplikasi rangkuman fisika merupakan sebuah aplikasi android yang yang menambah wawasan karena memuat ringkasan beserta rumus-rumus fisika untuk pelajar SMP.
Dengan aplikasi buku sekolah digital ini, para pelajar dapat belajar dengan mudah kapan saja dan dimana saja. sebab Rangkuman Pelajaran fisika SMP ini disusun per bab, dimulai dari Besaran dan Satuan, Suhu dan Pemuaian, Kalor, sampai dengan Sistem Tata Surya.
4. Rangkuman Biologi SMP
Setelah aplikasi Pintar untuk belajar Fisika, selanjutnya Aplikasi cardas lainnya yaitu aplikasi Rangkuman Biologi SMP, Aplikasi berbasis android ini memuat ringkasan materi IPA Biologi tingkat SMP dan sederajat.
Materi pelajaran biologi dibuat ringkas untuk memudahkan para pelajar SMP agar dapat belajar dengan mudah kapan saja dan dimana saja. Sebab Rangkuman Pelajaran Biologi SMP ini disusun per bab, dimulai dari Pengantar Biologi, Ciri dan Klasifikasi Makhluk Hidup, Ekosistem sampai dengan Bioteknologi.
5. Rangkuman Matematika SMP
Selanjutnya Aplikasi pintar matematika yaitu aplikasi Rangkuman Matematika SMP ini merupakan aplikasi pintar untuk belajar yang memuat uraian-uraian ringkas beserta rumus-rumus matematika untuk pelajar SMP.
Aplikasi buku sekolah digital disusun per bab, dimulai dari Bilangan Bulat, Bilangan Pecahan, Bentuk Aljabar, sampai dengan Statistik dan Peluang, yang memudahkan para pelajar dapat belajar kapan saja dan dimana saja, sesuai dengan keinginan
6. Materi SMA
Materi SMA merupakan aplikasi pintar untuk belajar yang diperuntukan bagi para siswa SMA yang malas membawa buku pelajaran. dengan aplikasi cerdas Materi SMA, Cukup dengan smartphone Android, para siswa sudah bisa belajar sesuai dengan keinginan, untuk menambah ilmu pengatahuan.
Aplikasi canggih ini mmerupakan salah satu aplikasi android yang menambah wawasan terbilang cukup lengkap, praktis juga gratis. Sebab, sang kreator aplikasi menyiapkan mata pelajaran baik untuk siswa SMA jurusan IPA juga IPS. Dalam aplikasinya terdapat mata pelajaran seperti Biologi, Fisika, Kimia, Ekonomi, Sejarah, Sosiologi, Geografi, serta B Indonesia. Tak hanya materi dan teori saja, Materi SMA juga menyediakan contoh-contoh soal yang lengkap dengan pemecahan soal secara detail dan step by step.
7. Ruangguru
Aplikasi Ruangguru adalah Aplikasi bimbingan belajar Online dengan solusi terlengkap hanya dalam satu aplikasi, Di dalam aplikasi ini, para pengguna dapat melakukan sesi Tanya jawab dengan guru atau tutor secara langsung baik via chat dan video call. Ribuan video belajar untuk mempersiapkan ujian pun dapat ditonton oleh para siswa.
Mulai dari nonton video belajar, latihan soal, les privat, tryout, semua dapat diakses melalui smartphone. Kontennya juga tersedia untuk berbagai jenjang mulai dari SD, SMP dan SMA sesuai dengan kurikulum nasional dan dirancang khusus oleh pengajar terbaik dan berpengalaman.
Itulah tujuh aplikasi android yang menambah wawasan selain belajar disekolah, semoga aplikasi pintar untuk belajar dengan buku sekolah digital yang menambah wawasan, yang diulas untuk kali ini dapat bermanfaat bagi yang membutuhkan, ada banyak sekali aplikasi cerdas atau aplikasi pintar di Google play store, jika ketujuh aplikasi cerdas diatas masih kurang lengkap tinggal mencari saja yang sejenisnya.